Cara Memasak Rendang Padang Asli 2 Kelinci :-D

assalamu'alaikum wr,wb.,
Alhamdulillah bisa berbagi pengetahuan lagi guys,kali ini saya mau berbagi tentang Resep Rendang Padang biar gk berbelit belit langsung capcus :-D
Resep Rendang Padang Asli Enak dari daging sapi bagus.Tata cara membuat rendang kering juga hitam RESEP ini tetap sederhana gak kalah dgn pariaman minangkabau. enak?, Ya pastinya di restoran padang hehehehe, tapi jangan takut, admin dapatkan Resep Rendang Padang sederhana yang mantap ini dari salah seorang pemilik restoran. Sudah pasti resep masakan ini tlah teruji. Rendang Padang yg enak Asli tentunya mempunyai kualitas baik, hitam dan juga kering, selain bisa awet lama dan tahan berbulan-bulan jika disimpan dengan baik, selain itu konon rasanya akan bertambah lebih enak dan gurih walaupun cara bikin yg sederhana seperti ini.oke bunda dan juga sis, silahkan baca sampai bawah tuntas saja resep dan juga Cara Memasak Rendang Padang Asli enak Asli kering ini.
Bahan-bumbu utama :
1 1/2 kg daging sapi yang segar
12 gelas santan dari tiga butir kelapa yang tua sekali
2 biji asam kandis
2 lembar daun jeruk purut (gak kering)
1 batang serai,memarkan dulu ya
1 lembar daun kunyit
Secukupnya Garam Bumbu rendang yang dihaluskan :
1 ons cabe merah segar
15 buah bawang merah
6 siung bawang putih
5 buah Kemiri yg bagus
2 cm Jahe
3 cm laos,geprek saja Tata Cara membuat rendang padang sederhana
- Pertama-tama Daging Sapi dipotong-potong sesuai selera anda/bunda.
- Selanjutnya ambilah wajan besar/sedang dan rebus santan dengan bumbu-bumbu yang telah dihaluskan diatas, lalu masukan bahan dedaunan dan juga asam kandisnya.
- Kemuddian Aduk-Aduk terus sampai mengental supaya santan tak pecah. Jikalau sudah mulai mengeluarkan minyak, silahkan masukan potongan daging sapi.
- Terakhir Aduk-aduk terus masakan ini jangan berhenti diatas api sedang saja. proses ini sampai daging empuk betul. Selesai Keterangan masakan :
Durasi memasak : 4 Jam Menghasilkan: 30 potong rendang daging sapi
Kandungan Gizi : Kalori : 178 Kcal | Kolesterol : 81 mg | Lemak : 60,3 g | Protein : 24,7 g
Resep ini sudah divote : 4 Bintang oleh 69 Pembaca
hanya ini yg dapat saya sampaikan moga bermanfaat
jangan lupa ninggalin jejak guys :-D
http://suryadi28.blogspot.co.id/2015/03/cara-memasak-rendang-padang-asli-2.html
Resep Daging Rendang Padang Mantap
23.33
ank">Resep Daging Rendang Padang Nikmat - Daging Rendang Khas Padang memang sangat digemari sebagai mankanan favorit kluarga, bagaimana tidak rasanya yang nikmat menajadikan panganan daging satu ini sangat digemari baik dari kalangan tua dan muda, namun tahu kah anda bagaimana cara membuatnnya? belum tahu? tenang saja kami dari tim Resep-saya ingin berbagi resep tentang Resep Daging Rendang Padang Nikmat, yang sangat mudah membuatnya sobat. ok langsung saja berikut Resep Daging Rendang Padang Nikmat.

https://www.google.com/search?q=resep+rendang+kelinci&biw=1350&bih=642&source=lnms&tbm=isch&sa=X&ved=0ahUKEwjGmozQsOrKAhWBWI4KHQusAAcQ_AUIBigB#imgrc=0bpWAJU470n8yM%3A
Resep Daging Rendang Padang Nikmat Bahan :
Kelapa tua parut,3 butir dibikin santan kental
Daging tanpa lemak,1 kg cuci dan potong bersih.
Resep Daging Rendang Padang Nikmat Bumbu, (dihaluskan) :
10 siung Bawang putih
20 btr Bawang merah
1 ons Cabe merah giling
2 ruas jari Jahe
1 sdt merica
Bahan Bumbu Rendang lainnya :
3 btg Sereh, geprek bagian putihnya
Lengkuas, dimemarkan
3 lbr Daun salam
2 lbr Daun kunyit, sobek-sobek
3 buah Bunga pekak
5 lbr Daun jeruk
Bumbu Pelengkap Daging Rendang Padang
1 sdm Kelapa serundeng giling (kelapa parut di sangrai sampai berwarna coklat, lalu di giling halus sampai keluar minyaknya)
1 sdm Air asam
1 sdm Hati sapi rebus, di giling halus
Gula pasir, secukupnya
Garam, secukupnya
Cara Membuat Daging Rendang Padang Nikmat :
Ungkep daging dengan bumbu halus, biarkan air daging keluar dan tunggu hingga air ungkepan kering.
Tuang santan, lalu masukkan semua bumbu kecuali bumbu pelengkap, dan aduk sampai rata.
Aduk-aduk santan sampai santan mendidih dan jangan sampai santan pecah.
Kecilkan api, masak sampai daging rendang dan bumbu mengeluarkan minyak.
Masukkan bumbu pelengkap daging rendang padang, aduk rata.
Masak terus sambil sesekali diaduk-aduk agar tidak lengket. Masak sampai bumbu rendang agak mengering atau berdedak dan berwarna coklat.
Sajikan dengan nasi hangat.
Selamat mencoba Resep Daging Rendang Padang Nikmat persembahan Resep-saya
http://resep-saya.blogspot.co.id/2014/09/resep-daging-rendang-padang-mantap.html
0 komentar:
Posting Komentar